Senin, 06 Desember 2010

Metabolisme

BIOLOGI


Metabolisme

Merupakan rangkaian reaksi kima yang diawali substrat awal dan diakhii dengan produk akhir, yang terjadi di dalam sel.

Komponen yang Berperan

Adenosin Trifosfat ( ATP ) adalah molekul nukleotida yang ber energi tinggi yang tersusun atas Gula Pentosa, Basa Nitrogen, Adenin, dan mengikat Trifosfat.

Enzim adalah senyawa protein ang dapat mengatalisis reaksi-raksi kimia yang terdapat dalam sel dan jaringan mahkluk hidup.
  • Komponen Penyusun = Apoenzim ( Protein ) dan Prostetik ( bukan Protein ), HoloEnzim ( Apoenzim dan prostetik bersatu) Koenzim (Berpisah)
  • Sifat Enzim 
  • Merupakan Protein
  • Merupakan biokatalisator
  • mempercepat reaksi ( kurangi energi aktivasi )
  • Bekerja spesifik 
  • Bekerja sangat cepat
  • Tidak ikut bereaksi
  • Tidak mengubah kesetimbangan reaksi
  • memiliki sisi aktif/katalitik, yaitu tempat enzim berkombinasi
  • Substrat asing peghambat ( Inhibitor ) Percepat ( aktivator )

  • Faktor yang Mempengaruhi Kerja Enzim
  • Suhu
  • pH
  • Konsentrasi Enzim
  • Pengaruh Produk akhir
  • Zat Penggiat
  • Zat Penghambat / Inhibitor
  • Konsentrasi subtrat

  • Peranan Enzim
  • Reduksi ( penambahan hidrogen, elektron dan pelepasan oksigen )
  • Dehidrasi (Pelepasan air)
  • Oksidasi ( Pelepasan molekul hidrogen, elektron dan penambahan oksigen )
  • Hidrolisis ( Penambahan Air, beserta reaksi pemecahan molekul yg di tambah air)
  • Deaminase ( Pelepasan gugus Amin ( NH2 )
  • Dekarbosilasi ( Pelepasan CO2 dan Gugus Karboksil ( - COOH )
  • Fosfoilasi ( Pelepasan fosfat )
  • Transferase ( Pemindahan suatu radikal )

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Kalau sudah Puas Lihat-Lihatnya, Mohon Komentarnya ya..